Polaroid

<< Back | Hal.01 | Hal.02 | Hal.03 | Hal.04 | Hal.05 | Nex >>

Condensator

April, 2011Posted by Mas.P

 

Sobat semua sekarang kita akan bersama-sama membahas komponen yang bernama kondensator. Sebelum kita bahas alangkah baiknya anda perhtikan beberapa profil dari kondensator dibawah ini:

Seperti resistor, condensator ini juga tidak mempunyai kapasitas. Jadi dalam pemasangan bolak-balik tidak masalah. Cara kerja dari condenstor adalah menyaring arus yang masuk kekomponen laen. Biasanya komponen ini digunakan sebagai filter. Dan kebanyakan sering kita jumpai di perangkat equalizer dan tone control. Dalam menyaring arus komponen ini mempunyai nilai ukuran berupa farad. Tengok tabel dibawah ini.

Satuan farad

  • 1. Nano farad = 1000.Piko farad
  • 1.Mikro farad = 1000 nano farad
  • gambar condensator dalam skema seperti dibawah ini

Cara menentukan nilai condensator

April, 2011Posted by Mas.P

 

Seperti beberapa gambar diatas bahwa kondensator terbagi menjadi dua yaitu

  • 1. Kondensator nonpolar
  • 2. Kondensator variabel
  • Cara menentukan nila dari kondensator bagaima? Memang pada umumnya nilainya ada langsung tertera di body kondensator tsb. Ada juga yang cuma menyertakan kode. Salah satu contoh ada kondensator dengan nilai " 102 " bagaimana menentukannya? Begini caranya:

    • Angka pertama menentukan satuan = 1
    • Angka kedua menentukan puluhan = 0
    • Angka ketiga menentukan ratusan 2 = 00
    • Jadi nilai dari " 102 " = 1000piko farad atau 1 nano farad. Mudah bukan?!

Kondensator variabel

Kondensator varabel atau varco adalah komponen putar untuk mengubah arus dengan cara memutar tuas pada varco tsbt. Varco ini terbagi dua bagian yaitu:

  • 1. Kondensator variabel
  • 2. Kondensator trimer
  • Kondensator trimer adalah komponen putar yang tidak bertuas